Soal UTS IPS Kelas 8 SMP Semester 1 (Ganjil)
Assalamu'alaikum Wr. Wb. Selamat datang di blog CandraEdukasi.blogspot.com Pada kesempatan kali ini akan kami bagikan contoh latihan Soal UTS / Ulangan Tengah Semester 1 (Ganjil) Kelas 8 / VIII SMP / MTs Mapel IPS Terpadu
1. Berdasarkan letak geografisnya wilayah Indonesia terletak di antara dua daratan luas
yaitu ….
b. Benua Afrika dan Asia d. Benua Australia dan Amerika
Related
2. Berdasarkan letak astronominya, maka seluruh wilayah Indonesia beriklim ….
a. dingin b. sedang c. sub tropis d. tropis
3. Angin muson barat bertiup dari ….. ke ……
a. Benua asia ke Australia c. Barat ke Timur
4. Faktor utama yang menyebabkan musim hujan di Indonesia yaitu bertiupnya angin ….
a. angin muson barat c. angina muson timur
b. angin pasat d. angina anti pasat
5. Jenis Fauna Indonesia bagian timur kebanyakan berupa jenis ….
a. kera b. mamalia c. binatang buas d. burung
6. Jenis tanah yang persebarannya paling luas di Indonesia adalah tanah ….
a. abu vulkanik b. podzoik c. latosol d. lithosol
7. Daerah yang angka kelahiran kasarnya mencapai 25 tergolong ….
a. sangat tinggi b. tinggi c. sedang d. rendah
Soal UTS IPS Kelas 8 SMP / MTs Semester 1 (Ganjil)
Soal terkait :
Kumpulan Soal UTS Semester 1 Ganjil Kelas 7 Mapel Lengkap
Kumpulan Soal UTS Semester 1 Ganjil Kelas 8 Mapel Lengkap
Kumpulan Soal UTS Semester 1 Ganjil Kelas 9 Mapel Lengkap
Demikianlah contoh Soal UTS / Ulangan Tengah Semester 1 (Ganjil) Kelas 8 / VIII SMP / MTs Mapel IPS. Semoga Bermanfaat.
Soal terkait :
Kumpulan Soal UTS Semester 1 Ganjil Kelas 7 Mapel Lengkap
Kumpulan Soal UTS Semester 1 Ganjil Kelas 8 Mapel Lengkap
Kumpulan Soal UTS Semester 1 Ganjil Kelas 9 Mapel Lengkap
0 Response to "Soal UTS IPS Kelas 8 SMP Semester 1 (Ganjil)"
Post a Comment