RELEASENYA PATCH 208
Akhirnya Patch 208 rilis juga,dimana pada patch ini tidak ada penambahan fitur seperti yang di informasikan bahwa pada patch 208 ada penambahan fitur isian raport.Kabarnya juga setelah install Patch 208 ada data yang menjadi invalid.Sebaiknya Backup dulu sebelum install patch 208.....Bagi OP Sekolah yang ingin coba install patchnya,jangan takut data menjadi invalid,karena dari data invalid tersebut para OP Sekolah bisa mengkoreksi dimana letak kesalahan pengentryan datanya (data valid belum tentu benar dalam entry datanya),pergunakanlah kesempatan waktu yang panjang ini untuk perbaikan data,sehingga kita siap dengan data yang mantap menyongsong tahun ajaran baru 2014/2015 bersamaan dengan direleasenya aplikasi dapodik generasi ke 3 (versi 3.0.0)
Bagi sekolah yang datanya sudah valid dan benar tidak perlu mengudate ke 2.08 sesuai info pada halaman situs http://infopendataan.dikdas.kemdikbud.go.id/
Silahkan
Related
2. Download Installer full Aplikasi 208
Setelah aplikasi Dapodikdas berhasil kita update dari v.2.0.7 menjadi v.2.0.8, kemudian kita cek pada “Validasi” ternyata didapati pada beberapa data PTK kembali merah dengan keterangan “kolom Status Kuliah pada Rwy.Pendidikan Formal”. Padahal sebelumnya pada validasi sudah tidak bermasalah (invalid 0).
1. Klik pada tabel utama “PTK”.
2. Pilih salah satu nama PTK yang data riwayat pendidikan formalnya invalid.
4. Klik pada salah satu jenjang pendidikan yang telah diisi kemudian klik tab beberapa kali hingga sampai pada kolom “Masih Kuliah”, pada kolom ini silahkan pilih “Ya” atau “Tidak” pada menu dropdown yang tersedia.
5. Selesai.
Jika seluruh kolom “Masih Kuliah” seluruhnya telah terisi Ya atau Tidak maka dapat dipastikan invalid data pada Rwy. Pendidikan Formal ini akan hilang (invalid 0 pada validasi).dadangjsn

Cara memperbaiki/edit data PD yang salah pada patch 208
Salah khilafnya mohon ma'af, semoga bermanfaat bagi kita semua
0 Response to "RELEASENYA PATCH 208"
Post a Comment